[Tafsir Al-Qur’an] Kewajiban Mensyukuri Nikmat (QS Adh-Dhuha [93]: 1—11)

Surah yang dibahas ini memberikan penjelasan tentang manifestasi syukur. Terhadap anak-anak yatim, harus bersikap baik; tidak boleh bertindak zalim/sewenang-wenang dan mengambil haknya. Terhadap para peminta yang fakir lagi membutuhkan, tidak boleh berkata dan bersikap kasar, membentak, dan menghardik sehingga menyakiti perasaan mereka.

Selengkapnya

Agar Motivasi Ruhiyah Hadir dalam Setiap Aktivitas Remaja Muslim

Orang tua harus menjelaskan kepada remaja tentang tujuan hidup mereka. Bahwasanya manusia hidup di dunia ini dalam rangka beribadah dan menghamba hanya kepada Sang Pencipta, yakni Allah Taala. Dengan demikian, remaja akan paham bahwa setiap aktivitasnya sejatinya untuk beribadah kepada Allah Taala.

Selengkapnya

[Usus at-Ta’lim fi Daulah al-Khilafah] Materi dan Jenjang Belajar (Bagian 2/2)

Pada jurusan tsaqafah di jenjang sekolah tingkat ketiga, siswa diberikan materi-materi yang diperluas dalam bidang tsaqafah Islam dan bahasa Arab. Para pakar dalam bidangnya akan menetapkan materi-materi tersebut, seperti fikih, usul fikih, tafsir, ilmu hadis, sejarah, dan lain-lain dari cabang tsaqafah Islam.

Selengkapnya